Artikel
Wilayah Desa Cangkring
10 Februari 2022 16:05:04
admin
311.530 Kali Dibaca
2.1.2 Demografi
Topografi Desa Cangkring adalah berupa dataran rendah dengan luas wilayah 200.037 Ha. Secara geografis Desa Cangkring terletak pada posisi 7°04'-9°29' Lintang Selatan dan 112°08'-978°46' Bujur Timur.
Secara administratif, Desa Cangkring terletak di wilayah Kecamatan Palang Kabupaten Tuban dibatasi oleh desa desa tetangga diantaranya :
Sebelah Utara : Desa Sumurjalak,
Sebelah Selatan : Desa Kedungrojo
Sebelah Barat : Desa Kepohagung
Sebelah Timur : Desa Plumpang
Jarak tempuh Desa Cangkring ke Ibukota Kecamatan adalah 3 km, yang dapat ditempuh dengan waktu sekitar 9 Menit. Sedangkan jarak tempuh ke Ibukota Kabupaten adalah 20 km, yang dapat ditempuh dengan waktu sekitar 25 Menit.